by

Buku Harianku Berkisah Drama Pertualangan Anak yang Menyatukan Keluarga

-Resensi-2,900 views

“Buku Harian” tentang persahabatan, keberanian, tanggung jawab, serta cinta terhadap keluarga dan tanah air yang tidak hanya diperuntukkan bagi penonton anak-anak, tapi juga seluruh rentang usia sehingga bisa menjadi tontonan bagi keluarga Indonesia dan akan tayang pada 12 Maret 2020.

“Salah satu motivasi kami yang membuat film ini adalah untuk menambah hiburan yang baik untuk anak, ditambah pula dengan lagu-Iagu anak yang memang cocok untuk usia mereka. Kami berharap kehadiran film ini bisa memperkaya perfilman Indonesia dan menambah hiburan keluarga yang bisa ditonton bersama-sama,” jelas Bobby Bossa, Produser Bro’s Studio.

Selain Kila Putri Alam (Kila) yang berperan di film ini juga menghadirkan keluarga Sasono di antaranya Dwi Sasono (Arya Winoyo), Widi Mulia (Riska Handayani), dan Widuri Putri Sasono (Rintik) yang untuk pertama kalinya main bersama dalam satu film, bukan hanya itu saja, Slamet Rahardjo, turut ambil bagian sebagai Prapto Winoyo. Gary lskak (Samsudi), Ence Bagus (KeIik), dan Wina Marrino (Neneng). (Eve)

Kunjungi juga kami di www.ppwinews.com dan www.persisma.org

Ingin berkontribusi dalam gerakan jurnalisme warga PPWI…? Klik di sini

______________

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers. Artikel/berita dimaksud dapat dikirimkan melalui email: [email protected]. Terima kasih.

Kunjungi juga kami di www.ppwinews.com dan www.persisma.org

Ingin berkontribusi dalam gerakan jurnalisme warga PPWI…? Klik di sini

Comment

WARTA MENARIK LAINNYA