KOPI, Sarmi– Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sarmi setelah mendapat konfirmasi bencana banjir yang terjadi di Distrik Tor Atas, langsung cekatan mendatangai lokasi bencana dimaksud, sekaligus menyerahkan bantuan kepada Warga Masyarakat yang terkena dampak musibah banjir, bertempat di Kampung Samanente, Distrik Tor Atas, Kamis 29 Februari 2024.
Hadir menyaksikan penyerahan bantuan, Kepala Distrik Tor Atas, Kapolsek Tor Atas, dan Danramil Tor Atas. Kami (Musdis) Distrik Tor Atas, mengucapkan banyak terima kasih atas perhatian dan bantuan dari Pemda Sarmi.(bayom/ppwi sarmi)
Dokumentasi by Kapala Distrik Tor Atas
Comment