by

Review Novel Perfect Honeymoon Full Episode

KOPI, Jombang – Membaca novel memang sangat menyenangkan bila mempunyai banyak waktu luang. Di era modern ini kita tidak perlu untuk membeli buku novel dan untuk alternatifnya adalah menggunakan aplikasi. Jadi, kalian tidak repot-repot lagi untuk membeli bukunya.

Saya akan merekomendasikan novel yang bagus untuk kamu yang berjudul Perfect Honneymon yang bergenre romance.

Review Novel Perfect Honeymoon

Di kutip dari Novel Perfect Honeymoon Gratis, Novel ini ditulis oleh kak Desstina Indria atau biasa disebut Desstinna1201 di aplikasi Baca novel Dreame atau innovel. Novel ini sudah dibaca 21,6M pembaca dan sudah mengikuti 269,6K pembaca. Untuk episodenya sudah 53 episode dan sudah berakhir.

Pemeran dari novel ini yaitu Alisa atau biasa disebut Lisa dan Andrian. Novel lainnya yang sudah ditulis oleh kak Desstinna yaitu Sweet Revenge, Broken Heart dan lainnya.

Sinopsis Novel Perfect Honeymoon

Sebuah pernikahan tanpa cinta adalah mimpi buruk bagi siapapun. Tapi tidak ada yang pernah tahu, mungkin saja mimpi itu akan menjadi manis bila takdir berpihak padanya. Itulah sedikit ulasan tentang novel Perfect Honeymoon. Jika ada kesalahan dalam penulisan, silakan berkomentar di bawah. (ThePleh.Com)

______________

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers. Artikel/berita dimaksud dapat dikirimkan melalui email: [email protected]. Terima kasih.

Kunjungi juga kami di www.ppwinews.com dan www.persisma.org

Ingin berkontribusi dalam gerakan jurnalisme warga PPWI…? Klik di sini

Comment

WARTA MENARIK LAINNYA