by

Hasil Visitasi Dinkes Provinsi dan Kota, Rekomendasikan RSUD Besemah Naik Kelas

“Tujuan peningkatan kelas dari tipe D ke tipe C, selain menambah pendapatan rumah sakit, utamanya untuk meningkatkan pelayanan terhadap pasien,” tambahnya.

Dari hasil visitasi Tim Dinkes tersebut diperoleh beberapa catatan sebagai rekomendasi untuk ditindaklanjuti dan dipenuhi oleh pihak RSUD Besemah, baik dibidang sarana dan prasarana kesehatan sepeti bed tempat tidur pasien dan alat-alat kesehatan.

“Kesemua rekomendasi tersebut InsyaaAllah bisa kita upayakan dan penuhi tahun ini, paling tidak dibulan Mei 2020 sudah selesai dan tipe RSUD naik menjadi tipe C,” pungkas Juliansyah. (JF)

Kunjungi juga kami di www.ppwinews.com dan www.persisma.org

Ingin berkontribusi dalam gerakan jurnalisme warga PPWI…? Klik di sini

______________

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers. Artikel/berita dimaksud dapat dikirimkan melalui email: [email protected]. Terima kasih.

Kunjungi juga kami di www.ppwinews.com dan www.persisma.org

Ingin berkontribusi dalam gerakan jurnalisme warga PPWI…? Klik di sini

Comment

WARTA MENARIK LAINNYA